Welcome to Lomba Mewarna dan Melukis Se-Jawa Timur Selatan
Tulungagung 820 Mari Kita Ciptakan Lingkungan Bersih, Nyaman dan Lestari
Forum Komunitas Hijau (FKH)
Daftar26 November 2025
HUKO Park Dinas Lingkungan Hidup Tulungagung
Tentang
Dalam rangka memperingati Tulungagung 820, Forum Komunitas Hijau Tulungagung mengadakan acara Lomba Mewarna dan Melukis Se-Jawa Timur Selatan dengan tema “Tulungagung 820 Mari Kita Ciptakan Lingkungan Bersih, Nyaman dan Lestari” yang akan diadakan pada:
Hari: Selasa
Tanggal: 26 November 2025
Jam: 08.00 WIB s/d 16.00 WIB
Tempat: HUKO Park, Dinas Lingkungan Hidup Tulungagung